Kebutuhan manusia akan multimedia Selalu mengalami perkembangan. jika dulu, proyektor biasa digunakan untuk kebutuhan presentasi saja, saat ini penggunaan proyektor sudah semakin berkembang, yakni merambah pada kebutuhan hiburan seperti Home Theatre. tentu hal ini sudah bukan hal asing lagi, besar masyarakat modern dan turut menggunakan teknologi proyektor sebagai sarana hiburan keluarga. Untuk kebutuhan Home Cinema […]
Bagi pebisnis pemula menjalankan usaha seperti rental atau persewaan alat multimedia seperti salah satu contohnya yaitu lcd proyektor merupakan hal yang cukup menjanjikan ataupun potensial mengingat banyak peluang yang dapat dimanfaatkan dari berbagai bidang. Jika contohnya para pelaku bisnis merupakan seorang mahasiswa atau yang bertempat tinggal di dekat atau wilayah sekitar kampus maka target pasar […]
Dalam menentukan proyektor seperti apa yang akan kita pilih, kita harus mengetahui kebutuhan seperti apa yang kita inginkan dari sebuah proyektor. Karena, pada dasarnya setiap proyektor memiliki spesifikasi yang berbeda-beda antara satu merk dengan merk lainnya, antara satu jenis dengan jenis lainnya, dan antara satu ukuran dengan ukuran yang lainnya. Sehingga, kita harus jeli dalam […]
Converter adalah suatu alat yang berfungsi untuk mengubah input atau output port pada sebuah alat elektronik. Dalam kebutuhan proyeksi, converter digunakan untuk menghubungkan proyektor dan laptop yang tidak memiliki port VGA. Sehingga disini converter berfungsi sebagai alat bantu penghubung antara proyektor dengan laptop agar dapat memproyeksikan gambar maupun video ke layar. Converter HDMI to VGA […]